First Impression: Hypnosis Mic Episode 9


Yup, sekarang sudah masuk plot yang ditunggu-tunggu, yaitu Division Rap Battle! *air horn sound effect (kayak preview judul episode berikutnya di anime ini)*
Sepertinya di episode ini grup Buster Bros dan MTC yang akan bertanding, sedangkan Fling Posse dan Matenrou baru episode minggu depan. Hhh pokoknya siapkan hati kalian jika menonton episode ini :")

First Impression: Hypnosis Mic Episode 7


Episode Matenrou lagi nih. Di previewnya, terlihat Doppo terjatuh dan bertemu.. teman baru? Hifumi juga melihat mereka berdua dengan muka bete. Rex terlihat bertemu dengan Ramuda dan MTC melihat perform Buster Bros. Hmm jangan-jangan teman barunya Doppo ini mencurigakan..
Btw postingan ini mengandung longpost (karena ada beberapa yang penting yang diceritakan disini).

Hetalia World Stars (+ Euro 2020)

 


Umm maaf ini agak telat, tapi anime Hetalia World Stars akan rilis pada musim semi tahun 2021! Masih belum pasti tanggalnya. Melihat Hetalia, jadi ingat zaman aku SMP ngefans berat sama Hetalia. Dari bikin fanart sampai ngehalu karakternya main di Euro / World Cup T-T

Ngomong-ngomong soal Euro, Euro 2020 udah ditentukan negara-negara yang lolos! Apa saja?

versi hetalia

Grup A: Turki, Italia, Wales, Swiss

Grup B: Denmark, Finlandia, Belgia, Russia

Grup C: Belanda, Ukraina, Austria, Makedonia Utara

Grup D: Inggris, Kroasia, Skotlandia, Republik Ceko

Grup E: Spanyol, Swedia, Polandia, Slovakia

Grup F: Hongaria, Portugal, Prancis, Jerman


Tuh, udah kebayang kan serunya kayak gimana? hehe. Ada beberapa hal yang menarik. Lho ini kan bahas Hetalia, kok sekalian sama Euro? Justru itu, aku dari dulu (2012) suka ngehalu karakter-karakter Hetalia main sepak bola disana hhh

Di Euro 2020, ada 3 Negara Nordik. Yaitu Denmark, Finlandia, dan Swedia. Wih, tumben ya Finland lolos? Sweden pasti bangga

Nordik di Euro
Swedia hebat ya, bisa bertahan

Waktu Euro 2008, Swedia adalah satu-satunya Negara Nordik. Bagaimana dengan Iceland (di Euro 2020)? Ternyata dia kalah waktu bertanding dengan Hungary di saat kualifikasi, alhasil Hungary jadi masuk Grup F. 

Sementara itu Hungary satu tim dengan Portugal, Prancis, dan Jerman T-T (waduh Hungary satu tim dengan para Negara yang pintar bermain sepakbola!)

Iceland dan Norway pasti nonton Euro 2020 sambil dukung para Negara Nordik yang lain.

Melihat Grup B, Finlandia dan Russia satu tim? Hmm coba kalian cari Google Images 'hetalia finland and russia' dan lihat apa yang terjadi. Rasanya aku selalu kepikiran fanart itu :")

Last but not least, gimana menurut kalian dengan grup tersebut? Oh iya, mungkin aku bakal bahas soal Euro 2020 versi Hetalia di blog ini.

Group A in the nutshell (versi hetalia)


First Impression: Hypnosis Mic Episode 1 & 2

 


Mari kita lihat anime yang diantisipasi para Hypster (fans Hypmic). 3 tahun berlalu sejak project Hypmic berjalan, akhirnya udah dibikin anime juga oleh A-1 Pictures. Episode animenya ada 13. 

Karena rasanya gak adil cuma bikin post First Impression anime Nijigasaki, akhirnya aku coba bikin tentang Hypmic. Berhubung dua-duanya aku ikutin animenya dan sama-sama genre music juga.

Read More

Mengenal Love Live Nijigasaki

Karena animenya lagi tayang, aku mau bahas project Love Live Nijigasaki. Berhubung aku juga udah lama ga ngikutin seri Love Live, tapi sepertinya selama ini aku jarang bahas Love Live di blog ini. Infonya aku sadur dari wiki. 

Karakter-karakter di Nijigasaki diperlihatkan di tahun 2017. Ada 3 karakter yang dulunya merupakan karakter N card di game School Idol Festival, dan sekarang sudah menjadi anggota Nijigasaki, yaitu: Emma Verde, Shizuku Osaka, dan Kanata Konoe. Ditambah lagi dengan 6 karakter baru yang lain.

 
Dari kiri ke kanan: Emma Verde, Kanata Konoe, Karin Asaka, Kasumi Nakasu, Ayumu Uehara, Shizuku Osaka, Ai Miyashita, Setsuna Yuki, dan Rina Tennoji.


First Impression: Love Live Nijigasaki Episode 1

Ekspresiku melihat list anime Fall 2020
 
Sepertinya ada banyak sekali anime-anime yang banyak diantisipasi orang-orang di Fall Season ini, termasuk Hypmic yang seharusnya tayang Juli, diundur jadi Oktober.

Diantara list anime Fall Season, ada beberapa anime yang rencananya akan aku ikuti, yaitu: Hypnosis Mic, Love Live Nijigasaki, dan Moriarty the Patriot.
 
Nah, di postingan ini aku akan berbagi First Impression aku tentang Love Live Nijigasaki.
(postingan ini mungkin mengandung spoiler)
 
 

Pengalaman Nonton Film Bersama Keluarga (longpost & spoiler warning)

Waktu buka twitter, ada akun menfess subtanyarl lewat di TL. Kalau ga salah, menfessnya tentang keluarga si sender yang selera genre filmnya berbeda-beda. Aku jadi teringat pengalamanku waktu nonton bareng keluarga.

Sejak tahun 2015, aku baru menyadari sesuatu. Belakangan ini keluargaku tertarik dengan film action, terutama superhero. Fantasi, terutama Disney juga ditonton biasanya. Kalau film Indonesia palingan yang historical. Film Cina juga nontonnya yang action.
Kadang juga ortuku ikutan nonton film animasi, kalau ada 2 alasan:
  1. Nontonnya tengah malam
  2. Gak ada pilihan film lain
Intinya, keluargaku gak suka sama film horor.
Sebenarnya di tahun 2015 keatas, keluargaku mulai nonton beberapa film yang lagi trending (ya, kecuali horor). Cuma aku ceritain yang aku ingat aja disini. 

Kalau misalnya aku mau nonton film yang bukan termasuk genre yang aku sebutkan diatas, yang ada ortuku nyuruh aku nonton bareng adikku. Kalau adikku gak mau, jadinya aku nonton sendiri.
 

Odd Cat Cafe

Aku udah lama pingin ke kafe kucing, dan nyoba nyari yang ada di Bali. Ketemulah kafe kucing bernama Odd Cat Cafe di Kerobokan. Desember 2018, aku sempatkan kesana bersama adik.

Tempatnya ada di pinggir jalan dan sepertinya gak ada parkiran buat mobil. Kebetulan toko didepannya lagi tutup (seingatku), jadinya parkir disitu.

Candylicious Di Beachwalk


Waktu tahun 2018, di Beachwalk ada semacam toko permen dan coklat namanya Candylicious. Tempatnya dikelilingi kolam. Karena penasaran, aku coba masuk ke Candylicious, penasaran isinya apa aja.

Ternyata isinya ga cuma permen dan coklat, boneka dan beberapa stationery juga ada xD
Coklat disini banyak yang dari merk terkenal, dan harganya juga beragam. Ada coklat Monggo juga lho :D

Kalau permen aku ga terlalu merhatiin, kalau ga salah ada Yupi juga deh.

Vanyaposting.png

Aku gambar Ivan Karamazov lagi nih, kan kemarin udah dibilang jangan bosen liat mukanya x'D
Tapi kalau bosen ya gapapa.

Aku gambar dari berbagai situasi, yaitu normal, anak-anak, modern AU, dan bersama saudara. Kalau kalian sadar, versi modern AUnya Vanya sebenarnya ga beda jauh sama yang zaman dulu. Cuma ditambahin kacamata biar kesan inteleknya kerasa :P
Jangan salfok ke mukanya Alyosha

Tambahan nih, modern AU Vanya jadi werewolf, tapi lupa nambahin ekornya x'd

Hypnosis Mic (lanjutan)

Super sekali kalian
Namaku dicoret karena dipost di twitter
Hmm, melihat viewsnya postingan 'Hypnosis Mic?' yang aku tulis tahun lalu, kayaknya harus lanjutin info lainnya ya. Maaf norak, tumben aja gitu liat postingan blogku sampai 1.11k :"

Baiklah, bagi yang belum baca postinganku yang sebelumnya, silakan dibaca. Kalau udah, baca postingan ini, hehe. Tapi deskripsi karakternya masih rough translate dari wikianya.
Dari mana dulu ya... kenalan dengan divisi baru, deh!

Read More

Anime Kesukaan Waktu SD (long post warning)

Gambar hanya pemanis
Jadi, akhir-akhir ini kan aku lagi aktif di twitter. Di base Japanfess, adminnya bikin thread opening anime-anime jadul. Makanya tiba-tiba pingin ceritain anime apa aja sih yang pernah aku tonton waktu SD, gitu. Ngomong-ngomong, kebanyakan gambar di postingan ini di-embed dari web lain, tolong kasih tau kalau ada gambar yang hilang ya :"

Maaf OOT dikit, tapi udah ada yang pada nonton Little Women (yang baru tentunya)? Itu adaptasi film ketujuh dari novelnya Louisa May Alcott yang berjudul sama. Terus, di Bungou Stray Dogs ada karakter yang berdasarkan penulis tersebut dan itu nama karakter di gambar pemanis kali ini.

Jadi inget dulu base movie di twitter banyak menfess yang bahas film Little Women, aku mikirnya nama abilitynya Louisa di BSD orz. Ada animenya lagi, tapi gak aku bahas karena belum pernah nonton animenya. //heh

versi animenya

Jibaku Shonen Hanako-kun



Aku lagi nyoba bikin fanart JSBHK versiku, gimana menurut kalian?
Waktu di awal tahun, anime ini sempat booming. Aku gak nonton sih, cuma pernah baca manganya dikit (diterbitin di Indo pula).

Aku 'kenal' sama mangakanya waktu dia pernah bikin doujin Touken Ranbu di Touken Ranbu Anthology. Style gambar dia unik banget, aku suka T-T.

Oh iya, apa ada saran aku mesti gambar siapa lagi?

Versi no bg:

Karamazov!

Tulisan di samping artinya 'Karamazov'

Sekedar info aja, kemungkinan aku bakal gambar mereka terus (termasuk yang tengah itu tuh). Makanya jangan bosen-bosen liat muka mereka, hehe >_<

Karena mereka ini memeable, aku coba bikin parodi manga Yotsuba (yang maskot 4chan itu loh). Gitu deh, hasilnya.

                                                   
Sket awal
Jangan salfok disampingnya ya :'D
Nih ada tambahan avatar pixivku yang baru:

Nama filenya Ivanya
(kok kayak manggil kocheng?)

Beethoven Kesetrum

Beethoven Kesetrum

Flags

Flag Counter