Pages

Sabtu, 31 Mei 2014

In The City

Thorfinn dan kakaknya, Ylfa
Karena sebentar lagi mau liburan, makanya aku gambar mereka lagi jalan-jalan di perkotaan. Ternyata udah nggak terasa ya udah bulan Juni.  Tapi, yang aku tunggu di bulan Juni nggak cuma liburan, sih XD 
Habis menghadapi UAS, langsung deh gambar ini (tapi aku upload sekarang).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar